Meriahkan HUT RI ke-79, UPTD Puskesmas Salupangkang Gelar Lomba Antar Staf
Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Republik Indonesia yang ke-79, suasana semarak mulai terasa di berbagai sudut negeri. Tak terkecuali di lingkungan UPTD Puskesmas Salupangkang, di mana antusiasme untuk merayakan kemerdekaan diwujudkan dengan mengadakan jalan santai dan senam bersama grup Prolanis (Program Pengelolaan Penyakit Kronis) serta beragam lomba yang melibatkan seluruh staf. Sejak pukul 07.00 …
PELATIHAN KETERAMPILAN DASAR KADER POSYANDU BEKERJASAMA DINAS KESEHATAN KABUPATEN MAMUJU TENGAH ANGKATAN 1 YANG DISELENGGARAKAN OLEH BALAI BESAR PELATIHAN KESEHATAN (BPPK) TANGGAL 07 AGUSTUS 2024 S/D 10 AGUSTUS 2024 DI MAKASSAR
Sebanyak Tiga orang tenaga Kesehatan UPTD Puskesmas Salupangkang yang terdiri dari Pelaksana Promkes, Pelaksana KIA dan Pelaksana Gizi, telah selesai mengikuti Pelatihan Keterampilan Dasar Kader Posyandu yang bekerjasama dengan Dinas Kesehatan Kabupaten Mamuju Tengah Angkatan 1 yang diselenggarakan oleh Balai Besar Pelatihan Kesehatan (BPPK) di Makassar dari tanggal 07 Agustus 2024 hingga 10 Agustus 2024. …
UPTD Puskesmas Salupangkang : Skrining Kesehatan Anak Sekolah di Daerah Sangat Terpencil
Pada tanggal 7 Agustus 2024, tim dari UPTD Puskesmas Salupangkang melaksanakan kunjungan ke Madrasah Tsanawian Al-Hidayah Topoyo yang di desa Salulekbo. Desa Salulekbo merupakan desa dengan kriteria sangat terpencil yang ada di wilayah kerja UPTD Puskesmas Salupangkang dengan jarak tempuh kurang lebih 36 KM. Tujuan kunjungan ini adalah untuk melaksanakan penjaringan kesehatan (skrining) dan pemeriksaan …
Kerja Bakti di UPTD Puskesmas Salupangkang : Mewujudkan Fasilitas Kesehatan yang Bersih dan Nyaman
Jum’at, 02 Agustus 2024 Kepala UPTD Puskesmas Salupangkang memimpin kerja bakti setelah melaksanakan senam bersama staf. Kerja bakti merupakan agenda rutin setiap hari Jum’at pagi sebelum melakukan pelayanan kesehatan kepada masyarakat. Selama kurang lebih tigapuluh menit staf puskesmas membersihkan dan menata halaman depan puskesmas. Meski sering dibersihkan halaman ini selalu tampak kotor karena sering digunakan …
Lokakarya Mini Bulan Agustus 2024 UPTD Puskesmas Salupangkang
Kamis, 01 Agustus 2024 telah dilaksanakan lokakarya mini bulanan di aula UPTD Puskesmas Salupangkang. Kegiatan ini merupakan agenda rutin yang dilaksanakan setiap awal bulan yang merupakan forum pertemuan internal puskesmas. Lokakarya dipimpin oleh Kepala UPTD Puskesmas Salupangkang dan dihadiri oleh Kepala Pustu/Poskesdes beserta seluruh staf. Adapun tujuan dari pertemuan ini adalah menggalang kerjasama lintas program …
PELATIHAN TIM PELAKSANA DALAM PENYIAPAN PEMBERIAN MAKANAN TAMBAHAN BERBASIS PANGAN LOKAL
Rabu, 31 Juli 2024 UPTD Puskesmas Salupangkang menyelenggarakan Pelatihan Tim Pelaksana dalam Penyiapan Pemberian Makanan Tambahan (PMT) Berbasis Pangan Lokal. Pelatihan diikuti oleh 61 peserta yang terdiri kader utusan 6 desa dari wilayah kerja puskesmas. Turut hadir Kepala Pustu dan Poskesdes setempat untuk melakukan pendampingan. Kepala UPTD Puskesmas Salupangkang dr. Nasriani, S. Ked., M.M.Kes dalam …
Pelaksanaan Kegiatan Pekan Imunisasi Nasional (PIN) POLIO Tahap Pertama
Pada tanggal 23 hingga 29 Juli 2024, Puskesmas Salupangkang melaksanakan kegiatan Pekan Imunisasi Nasional (PIN) tahap pertama secara serentak. Acara ini merupakan bagian dari upaya nasional untuk meningkatkan cakupan imunisasi dan melindungi anak-anak dari berbagai penyakit yang dapat dicegah dengan vaksin. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kepala Puskesmas Salupangkang, dr. Nasriani, S.Ked., M.M.Kes, yang turut …